Breeding/Membudidayakan
Bunga Sansivieria Jenis-jenis Langka di Lahan yang Sempit, Bahkan Bisa di
Teras-teras Rumah. ( sebagai bidang usaha baru dengan modal kecil dan tempat
yang minimalis )
Berdasarkan pengalaman pribadi
yang saya alami tentang bunga, perkembangan bisnis bunga/ agrobisnis, biasanya
permintaan pasar terkualifikasi pada bunga jenis-jenis tertentu dan permintaan
tersebut biasanya tidak pernah menurun, bila menurunpun tidak dalam waktu yang
cukup lama. Bagaimana karakter jenis-jenis bunga yang tetap dominant dibutuhkan
konsumen/pasar? Jawabannya adalah : bunga tersebut harus berjenis langka (sulit
didapatkan / karena sulit pembiakannya dan pemeliharaannya),
Readmore »»